by brainy | Dec 1, 2021 | Artikel, Language, Penerjemah
Sudah banyak di artikel sebelumnya, kami membahas tentang peran penerjemah untuk bisnis Internasional dan seberapa penting pelokalan dalam hal ini. Namun, kesempatan ini akan berfokus pada penerjemahan konten media sosial yang sedang gencar-gencarnya beberapa tahun...
by brainy | Nov 29, 2021 | International, Language, Pelokalan, Penerjemah
Serial Squid Game baru-baru ini menjadi debut terbesar Netfix, namun acara ini telah memicu berbagai kontroversi karena subtitle. Jika di artikel sebelumnya, ‘Menyadari Pentingnya Pelokalan dan Terjemahan Melalui Squid Game’ yang lebih banyak membahas apa yang menjadi...
by brainy | Nov 22, 2021 | Language, Penerjemah, Penerjemah Bahasa Inggris
Salah satu jenis terjemahan yang populer adalah terjemahan dokumen hukum atau penerjemahan legal. Dokumen hukum yang diterjemahkan antar lain mencakup kontrak ekrja, dokumen keuangan, pernyataan saksi, undang-undang ataupun surat wasiat. Dua poin tepenting yang...
by brainy | Nov 18, 2021 | International, Language, Linguistik
Perubahan dan perkembangan bahasa, baik secara nasional yang mencakup bahasa etnis maupun bahasa internasional atau bahasa dunia cukup sulit untuk dihindari. Perkembangan ini terjadi sebagai akibat akulturasi budaya yang didahului dengan proses perpindahan penutur...
by brainy | Nov 12, 2021 | International, Language, Linguistik
Meskipun tidak mungkin untuk menentukan jumlah tepatnya dialek dalam bahasa Inggris yang digunakan di seluruh dunia. Diperkirakan terdapat lebih dari 160 dialek bahasa Inggris berbeda yang digunakan di seluruh dunia. Menariknya, jumlah ini terus meningkat karena...
by brainy | Nov 5, 2021 | Language, Linguistik
Bahasa buatan atau yang dalam istilah bahasa Ingris adalah Constructed Language merupakan bahasa yang dibuat khusus untuk kepentingan tertentu oleh para ahli linguistik. Dalam artikel sebelumnya, kami sudah membahas lebih jauh terkait 9 bahasa buatan film yang paling...